Video: Netanyahu Murka Warganya Tewas Terbunuh di UEA

20DETIK

   |   
6,075 Views | Minggu, 24 Nov 2024 22:41 WIB

Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu, mengutuk pembunuhan pria Israel di Uni Emirat Arab (UEA). Ia menilai tindakan itu aksi teror terhadap Israel.

20Detik/Reuters - 20DETIK