Video: Menkomdigi Miris Ada Pegawai Kementerian Ganti Seragam saat Naik Transportasi Umum

20DETIK

   |   
5,698 Views | Selasa, 17 Des 2024 19:10 WIB

Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid akui sering mendapat curhat dari beberapa pegawai di kementerian yang sempat terkena badai masalah seperti kasus korupsi dan serangan PDSN saat dirinya masih berada di Komisi 1 DPR.

Anisa Hafifah - 20DETIK