Video: Pengalaman Seru Wisata Canyoneering di Subang

20DETIK

   |   
5,469 Views | Sabtu, 19 Apr 2025 13:01 WIB

Kawasan Wisata Curug Dayang Sumbi di Kabupaten Subang, Jawa Barat, menawarkan wisata yang Menantang adrenalin, yakni menuruni Air Terjun Sangkuriang atau canyoning. Wisata ini kini menjadi favorit kaum muda, karena menawarkan sensasi menguji adrenalin dan momen foto keren untuk media sosial.

Dian Firmansyah - 20DETIK