Ledakan di gedung Farmasi di kawasan Pondok Aren, Tangerang Selatan mengakibatkan kerusakan parah. Seorang ibu bersama anak balitanya menjadi korban reruntuhan puing-puing gedung tersebut.
Lily bersama anaknya tinggal di bengkel miliknya yang berada persis di samping gedung farmasi.