Video Prabowo: Selamat Sumpah Pemuda, Lanjutkan Perjuangan

20DETIK

   |   
544 Views | Rabu, 29 Okt 2025 02:14 WIB

Presiden Prabowo Subianto mengucapkan selamat Hari Sumpah Pemuda ke-97. Dia mengenang perjuangan para pemuda yang menginginkan Indonesia merdeka masa itu.

Prabowo mengatakan tugas muda-mudi saat ini ialah melanjutkan perjuangan lewat ilmu pengetahuan, disiplin dan kerja keras.

Wasti Samaria Simangunsong - 20DETIK