Video Purbaya: Saya Nggak akan Mohon-mohon ke Investor Asing

20DETIK

   |   
3,181 Views | Senin, 03 Nov 2025 14:41 WIB

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menghadiri rapat kerja dengan Komite IV DPD RI, Senin (3/11). Purbaya mengatakan pemerintah membuka diri terhadap investasi asing.

Namun ia menegaskan tidak akan memohon kepada investor asing untuk berinvestasi di Indonesia.

Fandi As - 20DETIK