Video: Kondisi Puluhan Rumah di Ciamis Rusak gegara Pergerakan Tanah

20DETIK

   |   
894 Views | Kamis, 13 Nov 2025 14:15 WIB

Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, dalam beberapa hari terakhir memicu terjadinya bencana gerakan tanah. Akibatnya puluhan rumah warga rusak dan puluhan kepala keluarga harus mengungsi ke tempat yang lebih aman.

Dadang Hermansyah - 20DETIK