Mahkamah Konstitusi (MK) secara resmi membuka masa persidangan untuk tahun 2026 dan menyampaikan laporan tahunan 2025. Hakim konstitusi Anwar Usman Absen dalam sidang kali ini. Ketua MK, Suhartoyo mengatakan Anwar Usman sedang menjalankan ibadah umroh.











































