Antisipasi Serangan Korut, Video 'Survival Bag' Viral di Korsel

20DETIK

   |   
9 Views | Selasa, 26 Sep 2017 17:20 WIB

Video-video 'survival bag' viral di Korea Selatan. Video itu menunjukkan barang-barang yang harus dikemas dalam ‘tas perang’ bila ada serangan dari Korea Utara.

Aji Bagoes / M. Adrian - 20DETIK