Video Klip Agnez Mo dan Chris Brown Puncaki Trending YouTube

20DETIK

   |   
76 Views | Selasa, 18 Sep 2018 15:38 WIB

Video klip Agnez Mo dan Chris Brown yang bertajuk 'Overdose' berhasil duduk di puncak trending YouTube. Hanya dalam 4 hari penayangannya, video klip 'Overdose' telah ditonton lebih dari 4 juta kali.

Esty Rahayu Anggraini/M. Adrian - 20DETIK