Ini Rahasia Tubuh Proporsional Cinta Laura

20DETIK

   |   
38 Views | Jumat, 09 Nov 2018 18:24 WIB
Artis cantik Cinta Laura akhirnya menceritakan rahasia di balik tubuhnya yang proporsional. Ia mengaku rajin mengecek lemak tubuhnya dan juga melakukan olahraga bersama personal trainer. Cinta juga memasak sendiri sebagai salah satu cara mengatur pola makannya.
Dinda Ayu Islami / M. Adrian - 20DETIK
Tags: