Gading-Gisel Bantah Cerai karena Finansial dan Orang Ketiga

20DETIK

   |   
5 Views | Rabu, 28 Nov 2018 21:20 WIB

Gading Marten dan Gisel membantah bahwa perceraian mereka akibat adanya masalah finansial dan orang ketiga. Mereka pun mengaku saling menguatkan saat diberitakan tidak benar.

Dinda Ayu Islami/Adji Pradipta - 20DETIK