Meski hampir satu tahun berlangsung, kasus perebutah hak asuh Amandine antara sang Nenek, Maryke, dengan Tyas Mirasih masih terus berlangsung sengit. Setelah bulan Maret 2018 Tyas melaporkan Maryke atas tuduhan pencemaran nama baik, selanjutnya pihak Maryke akan melaporkan balik Tyas atas tuduhan mengeksploitasi Amandine.