Cerita Sammy Simorangkir soal Anaknya Dapat Surat dari Ahok

20DETIK

   |   
345 Views | Selasa, 29 Jan 2019 19:40 WIB

Anak Sammy Simorangkir, Gevariel Jogi Simorangkir, mendapatkan surat dari Basuki Tjahaja Purnama saat Geva masih berada dalam kandungan. Surat tersebut Ahok tulis dari dalam tahanan Mako Brimob ketika dijenguk oleh Sammy. Mantan vokalis Kerispatih itu pun memberikan dukungan jika Ahok ingin menjadi YouTuber.

Arssy Firliani / M. Adrian - 20DETIK