Diparodikan E-Commerce, Film Dilan 1991 Minta Perlindungan Hak Cipta

20DETIK

   |   
56 Views | Selasa, 12 Mar 2019 16:52 WIB
Film Dilan 1991 garapan Max Pictures diparodikan oleh perusahaan e-commerce untuk kepentingan iklan. Max Pictures pun meminta perlindungan hak cipta kepada Presiden dan Bekraf.
Syifa Nurjannah / Adji G. Rinepta - 20DETIK