Go-Jek Masih Malu-malu Akui Status Decacorn

20DETIK

   |   
161 Views | Jumat, 12 Apr 2019 10:45 WIB
Dalam acara Konferensi Pers Mitra Juara Go-Jek, Nadiem Makarim mengungkapkan sejumlah angka yang biasanya tabu dipaparkan korporasinya. Nadiem mengaku bahwa mereka tidak nyaman menggembar-gemborkan prestasi.
Mujahid Fidinillah / M. Ramdoni - 20DETIK