Doa Indra Bekti untuk Agung Hercules

20DETIK

   |   
146 Views | Selasa, 18 Jun 2019 17:59 WIB

Indra Bekti merupakan teman satu manajemen artis dengan Agung Hercules. Ia pun menceritakan awal keluhan Agung ketika mengidap penyakit kanker otak dan juga dukungan agar tetap semangat.

Monica Arum / Nurul Ulum - 20DETIK