Rumor terkait super boy group yang akan debut di bawah naungan SM Entertainment akhirnya terjawab. Taemin SHINEE, Kai dan Baekhyun EXO, Taeyong, Mark, Ten dan Lucas NCT akan melangsungkan debut di Amerika pada Oktober mendatang dengan nama grup ''Super M''. Hal ini disampaikan oleh Lee Soo Man di Capitol Congress 2019.