Fedi Nuril Prihatin Lihat Kabut Asap Akibat Karhutla di Kalimantan

20DETIK

   |   
117 Views | Senin, 23 Sep 2019 08:46 WIB

Fedi Nuril ikut prihatin melihat kabut asap atas kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di Kalimantan. Ia pun berpesan kepada pemerintah untuk bersikap tegas terhadap oknum yang sengaja membakar hutan.

Syifa Nurjannah / Rizal - 20DETIK