Kerap Di-bully Netizen Seperti Sulli, Awkarin Jelaskan Kondisinya

20DETIK

   |   
765 Views | Selasa, 15 Okt 2019 17:38 WIB

Awkarin kerap kali mendapat hujatan di media sosial. Kini netizen bertanya-tanya apakah selama ini Awkarin merasakan penderitaan yang sama seperti Sulli? Karin pun menjawab hal tersebut,

Aji Bagoes / Septian Eko - 20DETIK