Andien Tak Ganti Sikat Gigi untuk Kurangi Sampah

20DETIK

   |   
700 Views | Jumat, 29 Nov 2019 11:55 WIB

Sadar akan jumlah sampah plastik yang kian menumpuk, Andien lakukan perubahan kecil dalam hidupnya. Sejak beralih ke sikat gigi bambu, Andien mengaku belum pernah berganti sikat gigi.

Wano Dya / Nurul Ulum - 20DETIK