Endy Arfian Akting Jadi Anak Indigo di Film 'Surat Dari Kematian'

20DETIK

   |   
701 Views | Selasa, 07 Jan 2020 09:19 WIB

Endy Arfian berperan sebagai Zein yaitu seorang anak indigo di film 'Surat Dari Kematian'. Ia pun harus observasi langsung kepada anak indigo untuk mendalami karakter tersebut.

Syifa Nurjannah / Rizal - 20DETIK