Perpisahan Manis Fiersa Besari di 'Konser Menuju Istirahat'

20DETIK

   |   
290 Views | Minggu, 12 Jan 2020 16:15 WIB

Fiersa Besari menutup konser perpisahannya bertajuk 'Konser Menuju Istirahat' dengan manis tadi malam (11/1). Lagu 'Juara Kedua', 'April', 'Temaram' hingga 'Celengan Rindu' bikin baper para penggemarnya.

Arssy Firliani / Rizal Kurniadi - 20DETIK