Suami Akan Bagikan Baju Ria Irawan ke Keluarga

20DETIK

   |   
441 Views | Selasa, 14 Jan 2020 15:10 WIB

Mayky Wongkar masih menyimpan baju mendiang Ria Irawan. Ia pun terkadang mengenakan baju almarhumah. Rencananya sebagian baju Ria akan diberikan kepada keluarga.

Syifa Nurjannah / Septian Eko - 20DETIK