Pasien yang Sembuh dari Kanker Diimbau Tetap Rajin Periksa

20DETIK

   |   
434 Views | Kamis, 06 Feb 2020 20:07 WIB

Menurut ahli dan pemerhati kanker, pasien yang dinyatakan sembuh dari penyakit kanker harus rajin periksa lagi agar penyakit tersebut tidak kembali kambuh.

Dinda Decemberia / M. Ramdoni - 20DETIK