Istri Ridwan Kamil Senggol Pidi Baiq soal Milea Asli di Acara Nobar

20DETIK

   |   
6,849 Views | Jumat, 14 Feb 2020 09:00 WIB

Istri Ridwan Kamil, Atalia Praratya, turut menghadiri acara nonton bareng film 'Milea: Suara Dari Dilan'. Istri Gubernur Jawa Barat itu pun sempat menyenggol Pidi Baiq soal Milea asli yang diajak nobar di acara tersebut.

Syifa Nurjannah / Nurul Ulum - 20DETIK