Wishnutama Apresiasi Semangat BNI Java Jazz Festival 2020 di Tengah Situasi Corona

20DETIK

   |   
3,381 Views | Rabu, 26 Feb 2020 21:43 WIB

Menparekraf Wishnutama dan Mantan Kepala Bekraf Triawan Munaf mengapresiasi semangat BNI Java Jazz Festival 2020 yang masih membara di tengah wabah virus corona. Melihat antusiasne wisatawan yang akan hadir di konser musik ini menunjukkan Indonesia sebagai tempat yang aman dan layak dikunjungi.

Arssy Firliani / Septian Eko - 20DETIK