Ibunda Meninggal Dunia, Baim Wong Minta Doa

20DETIK

   |   
10,924 Views | Sabtu, 07 Mar 2020 09:58 WIB

Ibunda Baim Wong meninggal dunia pada hari Jumat (6/3) pukul 22.03 WIB. Sempat dirawat di ICU, jenazah akan dikebumikan di Karawang, Jawa Barat.

Monica Arum / M. Ramdoni - 20DETIK