Suami Kesal Siti Badriah Di-bully Soal Hijab

20DETIK

   |   
122,116 Views | Selasa, 10 Mar 2020 21:52 WIB

Siti Badriah sempat mendapat cibiran dari netizen karena ia memakai hijab saat umrah saja. Melihat istrinya semakin disudutkan, Krisjiana Baharudin akhirnya buka suara.

Wano Dya / Haykal Harlan - 20DETIK