Tips untuk Orang Tua Agar Stay at Home Menyenangkan bagi Anak

20DETIK

   |   
49,335 Views | Kamis, 02 Apr 2020 12:46 WIB

Kebijakan untuk belajar di rumah bagi para siswa selama pandemi covid-19 menjadi tantangan tersendiri bagi para orang tua. Mereka harus memastikan anaknya nyaman berada di rumah. Salah satu caranya dengan menjalin komunikasi yang baik dengan anak.

Khartika Nur Atikah / Haykal Harlan - 20DETIK