Jenazah mendiang Glenn Fredly telah tiba di tempat persemayamannya di Gereja Sumber Kasih, Jakarta Selatan, sejak dini hari (9/4). Pendeta setempat mengatakan rencananya pada pukul 11 nanti akan diadakan ibadah pelepasan untuk selanjutnya dimakamkan ke TPU Tanah Kusir.