Perjalanan Karier Aktor Dwi Sasono yang Terjerat Narkoba

20DETIK

   |   
12,993 Views | Senin, 01 Jun 2020 11:43 WIB

Dwi Sasono terjerat narkoba. Salah satu aktor kawakan Indonesia ini mulai dikenal lewat film 'Mendadak Dangdut' hingga ia terlibat di sejumlah proyek. Salah satu yang masih membekas yaitu di film 'Dua Garis Biru'.

Dinda Ayu Islami/M. Ramdoni - 20DETIK