Sibuk Promo Lagu, Syakir Daulay Dinilai Menantang Laporan Polisi

20DETIK

   |   
1,113 Views | Rabu, 03 Jun 2020 20:57 WIB

Syakir Daulay dilaporkan ke polisi atas kasus dugaan pencemaran nama baik oleh CEO label musik ProAktif, Agi Sugianto. Meski begitu, Syakir justru tidak terlalu menghiraukan laporan tersebut dan lebih memilih untuk fokus promosi lagu barunya yang duet dengan Adiba Uje berjudul 'Bidadari Surga'. Seperti apa tanggapan pelapor mengenai hal itu?

Syifa Nurjannah/Nurul Ulum - 20DETIK