Menjalin rumah tangga sejak 2014, Fitri Carlina dan sang suami, Hendra Sumendap, belum kunjung dikaruniai momongan. Baru-baru ini Fitri menyuruh Hendra untuk menikah lagi karena hal itu. Seperti apa curahan hati Fitri?
Menjalin rumah tangga sejak 2014, Fitri Carlina dan sang suami, Hendra Sumendap, belum kunjung dikaruniai momongan. Baru-baru ini Fitri menyuruh Hendra untuk menikah lagi karena hal itu. Seperti apa curahan hati Fitri?