Ini Dia Konten yang Bakal Tayang di Disney+ Hotstar Indonesia

20DETIK

   |   
6,883 Views | Senin, 10 Agu 2020 21:15 WIB

Disney+ Hotstar hadir di Tanah Air mulai 5 September 2020 nanti. Berbagai konten film dan serial menarik bakal tayang, mulai dari kisah superhero Marvel Studios hingga beberapa film lokal yang bahkan belum pernah tayang di bioskop sebelumnya.

Mujahid Fidinillah / Rizal Kurniadi - 20DETIK