Konser Virtual ONE OK ROCK Digelar 11 Oktober 2020

20DETIK

   |   
3,045 Views | Rabu, 26 Agu 2020 14:05 WIB

ONE OK ROCK akan menggelar konser virtual bertajuk 'Field of Wonder'. Konser itu akan disiarkan secara global pada 11 Oktober 2020.

Yolanda Vista / Haykal Harlan - 20DETIK