2 Hal Penting untuk Bantu Tenaga Medis Tidak Terserang Corona

20DETIK

   |   
19,272 Views | Selasa, 22 Sep 2020 15:46 WIB

Melihat angka kasus virus Corona kian meningkat, para tenaga medis mulai kewalahan. Berikut dua hal penting yang dapat dilakukan, untuk menyelamatkan para tenaga medis agar tidak tumbang karena virus Corona.

Monica Arum / Nurul Ulum - 20DETIK