Ayah Halilintar Usahakan Pulang Secepatnya untuk Jalani Proses Hukum

20DETIK

   |   
3,174 Views | Selasa, 27 Okt 2020 21:39 WIB

Halilintar Anofial Asmid mangkir lagi dalam pemeriksaan kasus penelantaran anak hari ini (27/10) di Polres Jakarta Selatan dengan alasan masih sakit dan berada di Malaysia. Tim kuasa hukum pun menyambangi Polres untuk menyampaikan pesan atas ketidakhadiran ayah Atta Halilintar itu kepada pihak polisi.

Syifa Nurjannah / M. Adrian - 20DETIK