Chef Martin Praja punya resep membuat bakso yang tidak biasa. Baksonya menyerupai gunung dengan lava dari sambal cabai yang melimpah. Yuk, tonton proses membuatnya di Masak Masak!