Jepang Waspadai Gelombang Ketiga Corona

20DETIK

   |   
3,979 Views | Kamis, 12 Nov 2020 13:17 WIB

Data statistik penambahan kasus harian di Jepang mengisyaratkan munculnya gelombang ketiga infeksi Corona. Kejadian ini terjadi menjelang musim dingin dan di tengah kampanye pemerintah untuk mendorong pariwisata domestik. Jumlah kasus total di Jepang pun sudah menembus angka 110 ribu. Selain Tokyo, Hokkaido jadi wilayah yang paling dikhawatirkan.

Dinda Ayu / Rizal Kurniadi - 20DETIK