Nobu Tiba di Polda untuk Diperiksa sebagai Tersangka Video Syur

20DETIK

   |   
44,370 Views | Senin, 04 Jan 2021 10:57 WIB

Michael Yukinobu Defretes tiba di Polda Metro Jaya sekitar pukul 10.10 WIB. Nobu datang ke Polda untuk menjalani pemeriksaan sebagai tersangka kasus video syur.

Syifa Nurjannah / Nurul Ulum - 20DETIK