Gisella Anastasia Ngaku Hubungannya dengan Nobu Baik-baik Saja

20DETIK

   |   
11,817 Views | Kamis, 14 Jan 2021 18:06 WIB

Gisella Anastasia dan Michael Yukinobu Defretes kompak tidak menjalin komunikasi usai ditetapkan sebagai tersangka video syur. Meski begitu, Gisel mengaku hubungannya dengan Nobu baik-baik saja.

Syifa Nurjannah / Rizal Kurniadi - 20DETIK