Muncul Varian Corona Baru, Ahli AS: Ilmuwan Bersiap Upgrade Vaksin

20DETIK

   |   
5,555 Views | Selasa, 26 Jan 2021 23:56 WIB

Pakar penyakit menular AS, Anthony Fauci mengatakan pada Senin (25/1) bahwa para ilmuwan sudah bersiap upgrade vaksin Covid-19 menyusul kemunculan berbagai varian Corona baru seperti di Inggris dan juga Afrika Selatan.

Dinda Ayu / Adji G. Rinepta - 20DETIK