WHO mengeluarkan saran klinis baru untuk pasien Covid-19 di rumah. Juru bicara WHO Margaret Harris menyarankan pasien terinfeksi yang berada di rumah harus menggunakan pulse oximeter untuk mengukur kadar oksigen.
WHO mengeluarkan saran klinis baru untuk pasien Covid-19 di rumah. Juru bicara WHO Margaret Harris menyarankan pasien terinfeksi yang berada di rumah harus menggunakan pulse oximeter untuk mengukur kadar oksigen.