Sang Kakak Ungkap Kondisi Millen Cyrus Usai Diamankan Polisi

20DETIK

   |   
3,000 Views | Minggu, 28 Feb 2021 20:00 WIB

Millen Cyrus masih menjalani pemeriksaan di Ditnarkoba Polda Metro Jaya lantaran tersandung kasus dugaan penyalahgunaan narkoba. Usai menjenguk Millen, sang kakak, Globabantara Ibrahim menyebut jika adiknya dalam kondisi baik.

Wano Dya / Septian Eko - 20DETIK