Kasus varian baru Corona tengah merebak di seluruh dunia. Termasuk varian Corona B117 dari Inggris yang kini dikonfirmasi masuk ke Indonesia. Lalu, bagaimana sebenarnya proses munculnya varian baru ini?
Kasus varian baru Corona tengah merebak di seluruh dunia. Termasuk varian Corona B117 dari Inggris yang kini dikonfirmasi masuk ke Indonesia. Lalu, bagaimana sebenarnya proses munculnya varian baru ini?