Dampingi Anang Hermansyah Jadi Wali Nikah, Gus Miftah Santai

20DETIK

   |   
7,503 Views | Senin, 05 Apr 2021 15:00 WIB

Gus Miftah mengaku tak deg-degan saat mendampingi Anang Hermansyah menikahkan Aurel dengan Atta Halilintar. Ia justru lebih tegang dengan protokol kesehatan yang begitu ketat. Apalagi acara pernikahan itu dihadiri Presiden Joko Widodo dan pejabat lainnya.

Dinda Decembria / M. Adrian - 20DETIK