Lucinta Luna akhirnya buka suara usai dikecam oleh sejumlah aktivis termasuk Susi Pudjiastuti. Terkait konten YouTube-nya yang dinilai melakukan animal abuse. Pada video yang beredar di media sosial tampak Lucinta seolah menunggangi lumba-lumba dengan memegang bagian sirip hewan tersebut.