Brasil Hentikan Sementara Vaksin AstraZeneca untuk Ibu Hamil

20DETIK

   |   
20,038 Views | Rabu, 12 Mei 2021 13:20 WIB

Brasil menghentikan sementara penggunaan vaksin AstraZeneca untuk vaksinasi ibu hamil. Penangguhan tersebut dilakukan setelah ditemukan kasus ibu hamil meninggal usai menerima suntikan vaksin AstraZeneca. Kasus tersebut tengah diselidiki pihak berwenang.

Arssy Firliani / Nurul Ulum - 20DETIK