Pantau Mobilitas Warga, Pemerintah Gaet Google hingga NASA

20DETIK

   |   
10,437 Views | Selasa, 06 Jul 2021 18:52 WIB

Untuk memantau mobilitas masyarakat selama PPKM Darurat, pemerintah bekerja sama dengan Google, Facebook dan NASA. Hal ini diungkapkan oleh Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan.

Esty Rahayu Anggraini / M. Adrian - 20DETIK